Rabu, 20 Januari 2010

MEMBUAT DAFTAR & SALDO AWAL INVENTORY

Pengelolaan inventory pada suatu perusahaan yang tepat dan akurat sangat diperlukan sehingga dapat dengan mudah melakukan cek dan re-cek terhadap barang yang ada, menetapkan harga beli dan harga jual. Dalam aplikasi MYOB, setiap pembelian barang secara otomatis jumlah persediaan barang dalam Item List akan bertambah. Sebaliknya jika perusahaan menjual barang, maka jumlah persediaan barang dalam Item List akan berkurang.

Berikut langkah-langkah untuk membuat daftar persediaan dan mencatat saldo awal inventory dengan aplikasi MYOB, silahkan klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar